Selasa, 28 April 2009

Rabu, 22 April 2009

DUNIA PENDIDIKAN SAAT INI

PENDIDIKAN ...OH ...PENDIDIKAN......

Dengan kemajuan Tehnologi saat ini pendidikan juga semakin pesat perkemnagannya adayang kearah positif ada juga kearah negatif tergantung kemana mau melangkah dan melihat dari sisi mana , kalau kearah positif banyak sekali informasi yang kita dapatkan dan membuat manusia semakin pinter dan semakin tau dunia pendidikan yang maju dengan pesatnya..... tapi pada saat ini banyak siswa yang salah dalam menggunakan pemanfaatan kemajuan tehnologi sehingga terjerumus kepada hal-hal yang berbau negatif akibatnya minat belajar tidak ada lagi, sopan santun kurang, hormat sama orang tua serta guru menipis, tingkah laku yang tidak terpuji, dan banyak lagi yang lainnya . seharusnya dengan kemajuan tehnologi saat ini lebih berkembang cara berpikir kearah yang lebih baik. seharusnya semua pihak mendukung pendidikan yang berwibawa , bukan ortodok. tidak ada seorang pendidikpun yang merugikan anak didiknya dengan kasih dan sayang serta sabar agar anak didiknya menjadi anak bangsa yang berbiudi luhur ... dukunglah pola pendidikan dan jangan mengotori pendidikan dengan dalih apapun....pendidikan oh ...pendidikan .... kenapa pendidikan seperti ini sekarang , jauh sekali perbedaannya dengan dahulu yang mempunyai Wibawa pendidikan....

Belajar fisika Yang Efektif




Cara Efektif Belajar Fisika dan Menyenangkan


Untuk para siswa berikut ini kami sampaikan kiat kiat mempalajari fisika :

1. Jangan menganggap fisika itu sukar tetapi nyakinlah bahwa fisika itu mudah

2. Suka dulu pada fisika jangan anti pati dengan fisika

3. Jangan mengahafalkan rumus tetapi pahami konsep dasarnya sebab dengan konsep dan rumus dasarnya kita bisa menjabarkan semua rumus yang berkaitan dengan konsep tersebut

4. Jangan takut mencoba

5. Jangan takut salah

6. jangan malu bertanya

7. Sering berlatih

8. sukses

ptk fisika gelombang

RINGKASAN LAPORAN

PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR FISIKA PADA

GETARAN DAN GELOMBANG, BUNYI, DAN OPTIKA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA VCD PEMBELAJARAN

PADA SMP NEGERI 1 TAKERAN

Disusun oleh,

Drs. Azwar

SMP 1 Takeran- Magetan

PEMERINTAH PROPINSI JAWA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

2005/2006

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

Fisika sebagai salah satu mata pelajaran yang memegang peranan penting untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia dalam menunjang kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. Tetapi ironisnya sampai sekarang pelajaran fisika masih dianggap sebagai pelajaran yang sulit dan menakutkan. Anggapan ini berakibat turunnya minat dan motivasi siswa dalam mengikuti pelajaran. Siswa SMP 1 Takeran, Magetan saat mengikuti pelajaran fisika kebanyakan masih kurang memperhatikan dan jenuh, meskipun peneliti sudah menyampaikan bahan pelajaran semaksimal mungkin. Sehingga peneliti berkeinginan untuk meningkatkan motivasi belajar siswa dengan mengambil judul penelitian “Meningkatkan Motivasi Belajar Fisika pada GETARAN DAN GELOMBANG, BUNYI, DAN OPTIKA dengan Menggunakan Media CD Pembelajaran”.

1.2. RUMUSAN MASALAH

Apakah pembelajaran fisika pada GETARAN DAN GELOMBANG, BUNYI, DAN OPTIKA dengan menggunakan media CD pembelajaran dapat meningkatkan motivasi belajar siswa ?

1.3. TUJUAN PENELITIAN

Untuk mengetahui apakah pembelajaran fisika pada GETARAN DAN GELOMBANG, BUNYI, DAN OPTIKA dengan menggunakan media CD pembelajaran dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa?

1.4. MANFAAT PENELITIAN

a. Untuk siswa

- Meningkatkan motivasi belajar siswa.

- Melatih siswa untuk mengembangkan ketrampilan seperti bertanya dan menyampaikan ide.

- Memahami penerapan fisika dalam kehidupan sehari – hari.

b. Untuk Guru

- Menambah wawasan guru terutama dalam metode pembelajaran.

- Memberi sumbangan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran fisika.

c. Untuk Sekolah

- Diharapkan penelitian tindakan kelas ini dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan kualitas sekolah.

BAB II

KAJIAN PUSTAKA DAN RENCANA TINDAKAN

2.1. KAJIAN TEORI

a. Pengertian Motivasi

Motivasi ialah keadaan internal organisme baik manusia ataupun hewan yang mendorongnya untuk berbuat sesuatu dengan adanya pemasok daya (energizer) untuk bertingkah laku secara terarah (Gleitmen, 1986 ).

Motivasi dibedakan menjadi dua yaitu motivasi intrinsik dan motivasi ekstrinsik. Motivasi intrinsik adalah hal dan keadaan yang berasal dari dalam diri siswa sendiri yang dapat mendorongnya untuk melakukan tindakan belajar. Contoh motivasi intrinsik adalah perasaan menyenangi materi dan kebutuhannya terhadap materi tersebut, misalnya untuk kehidupan masa depan siswa yang bersangkutan.

Motivasi ekstrinsik adalah hal dan keadaan yang datang dari luar individu siswa yang juga mendorongnya untuk melakukan kegiatan belajar. Contoh motivasi ekstrinsik adalah pujian dan hadiah, tata tertib sekolah, teknik penyajian atau metode mengajar guru dan lain-lain. Kekurangan motivasi baik yang bersifat internal maupun eksternal akan menyebabkan kurang bersemangatnya siswa dalam melakukan proses pembelajaran materi –materi pelajaran baik di sekolah maupun di rumah.

b. Pengertian Media Pembelajaran

Rahadi (2004 : 8) menjelaskan sebagai berikut .

Banyak ahli yang memberikan batasan tentang media pembelajaran. Aect mengatakan bahwa media pembelajaran adalah segala sesuatu yang digunakan orang untuk menyalurkan pesan. Gagne mengartikan media sebagai jenis komponen dalam lingkungan siswa yang dapat memotivasi siswa untuk belajar. Briggs mengartikan media sebagai alat untuk memberikan perangsang atau motivasi bagi siswa agar terjadi proses belajar.

c. Media CD Pembelajaran

CD pembelajaran adalah suatu media yang di rancang secara sistematis dengan berpedoman pada kurikulum yang berlaku dan dalam pengembangannya mengaplikasikan prinsip-prinsip pembelajaran sehingga program tersebut memungkinkan peserta didik mencerna meteri pelajaran lebih mudah dan menarik. Secara fisik CD pembelajaran di sajikan dengan menggunakan VCD player dan TV monitor. CD pembelajaran yang dimaksud dalam hal ini adalah program-program yang di produksi oleh Pustekkom Depdiknas.

2.2. RENCANA TINDAKAN

Rencana tindakan yang dilakukan untuk meningkatkan motivasi belajar fisika siswa pada GETARAN DAN GELOMBANG, BUNYI, DAN OPTIKA yaitu pembelajaran dengan menggunakan media CD pembelajaran.

BAB III

METODE PENELITIAN

3.1. SETTING PENELITIAN

Penelitian tindakan kelas ini dilakukan di SMP NEGERI 1 Takeran. MAGETAN JATIM yang berlokasi Desa Jomblang Takeran Magetan. Lokasi sekolah berada di pinggiran Kota Magetan berdekatan dengan Kota Madiun ( kurang lebih 3 Km) dengan kondisi ekonomi rata – rata menengah kebawah yang pada umummnya sebagai petani dan buruh.

Kelas yang diteliti adalah kelas VIII dengan jumlah siswa 40 yang terdiri dari 16 perempuan dan 24 laki – laki.

3.2. PERSIAPAN PENELITIAN

Dalam persiapan penelitian langkah – langkah yang dilakukan adalah

1. Menyusun jadwal.

2. Memeriksa kelengkapan peralatan.

3. Mempelajari isi program.

4. Memeriksa kesesuaian isi program dengan judul.

5. Meminta agar siswa menyiapkan buku, alat tulis dan peralatan lain yang diperlukan.

6. Mengatur tempat duduk agar semua siswa dapat melihat dan mendengar.

7. Membuat instrumen penelitian yang meliputi angket, lembar observasi dan soal post test.

3.3. SIKLUS PENELITIAN

Penelitian ini dilakukan selama 3 bulan yaitu Pebruari sampai April tahun 2006, melalui 3 siklus. Secara umum siklus penelitian ini terdiri atas perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi serta perencanaan kembali.

3.4. PEMBUATAN INSTRUMEN

Untuk mengumpulkan data penelitian di gunakan instrumen sebagai berikut :

a. Angket digunakan untuk mengetahui tanggapan siswa tentang kegiatan pembelajaran dengan menggunakan media CD pembelajaran.

b. Lembar observasi, digunakan untuk memperoleh data selama proses pembelajaran berupa nilai afektif siswa dan mengetahui cara guru mengajar.

c. Post tes, digunakan untuk memperoleh data tentang tingkat keberhasilan siswa.

BAB IV

HASIL PENELITIAN

A. SIKLUS I

1. Perencanaan

Meningkatkan motivasi belajar fisika pada GETARAN DAN GELOMBANG dengan menggunakan CD pembelajaran.

2. Pelaksanaan

Selama pembelajaran langkah – langkah yang dilakukan adalah sebagai berikut :

1. Mengadakan pre test.

2. Sebelum menghidupkan program CD pembelajaran mengajak siswa agar memperhatikan materi yang akan ditayangkan.

3. Meminta siswa agar mencatat hal – hal yang penting selama penayangan CD pembelajaran.

4. Menjelaskan tujuan pembelajaran.

5. Memberikan pengetahuan pelajaran sebelumnya yang berkaitan.

6. Menghidupkan program CD pembelajaran.

7. Mengamati kegiatan siswa selama program diputar.

8. Memutar ulang atau menghentikan sementara (pause) program CD pembelajaran bila diperlukan.

9. Memberikan penguatan atau penegasan materi setelah penayangan program.

10. Memberi pertanyaan umpan balik.

11. Membuat kesimpulan.

12. Memberikan contoh soal, latihan soal dan tugas.

13. Siswa diminta untuk mengisi angket

14. Mengadakan evaluasi

Sedangkan kolaborator melaksanakan hal- hal sebagai berikut :

- Mengamati proses KBM tentang peran guru dan aktivitas siswa.

- Bersama- sama dengan guru mengevaluasi seluruh kegiatan KBM dan menuangkannya di lembar observasi.

3. Pengamatan

Tabel I Angket Tanggapan Siswa.

No

Pertanyaan

Jawaban

Ya

Sama saja

Tidak

1

2

3

4

5

6

7

Apakah kamu senang pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran

Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu lebih mudah memahami materi

Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu lebih mudah mengetahui contoh penerapan fisika dalam kehidupan sehari- hari

Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu merasa lebih rileks

Apakah kamu berdiskusi dengan temanmu jika mengalami kesulitan

Apakah kamu mengerjakan tugas yang diberikan gurumu

Apakah kamu merasa jenuh jika pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran dilaksanakan terus menerus

81,25%

81,25%

100%

87,5%

100%

100%

96,86%

18,75%

18,75%

0%

10,27%

0%

0%

3,13%

0%

0%

0%

0%

0%

0%

0%

Tabel II Persentase Nilai Afektif Siswa Selama Pembelajaran

No

Jenis Afektif

Jumlah siswa

Prosentase

1

2

3

4

5

Siswa yang hadir

Siswa yang bertanya

Siswa yang dapat menjawab pertanyaan lisan

Siswa yang dapat mengerjakan latihan soal

Siswa yang memperhatikan

32

3

10

12

22

80%

9,38%

31,25%

37,5%

68,75%

Tabel III Daftar Nilai Post Test I

No

Nama

Nilai

Keterangan

1.

ANIS DWI LESTARI

70

Tuntas

2

ARIF WIDAHLAN

56

Tidak Tuntas

3

BAREP SURYO Y.

60

Tuntas

4

BAYU STYA ARYA W.

55

Tidak Tuntas

5

DADANG ERIK SETIOBUDI

62

Tuntas

6

DEWY KURNIAWAN

70

Tuntas

7

DONI SETIAWAN

48

Tidak Tuntas

8

ELIS KURNIAWATI

62

Tuntas

9

ELIS NURYANI

64

Tuntas

10

FARRADILA VIOLETA Z.

58

Tidak Tuntas

11

FERRY DIAH EKAWATI

60

Tuntas

12

HENI KUSHANDARI

50

Tidak Tuntas

13

I NYOMAN RIZA PANESTU

60

Tuntas

14

INDRASTUTI ISNARDAYU

55

Tidak Tuntas

15

JANURI

45

Tidak Tuntas

16

KHOLIQ NURWAHYUDI

62

Tuntas

17

LIKA DIDIN ARFIKO

75

Tuntas

18

LUKY HERWANTO

65

Tuntas

19

MAFUD TIONO

68

Tuntas

20

MEI RIKA CHINTYASARI

70

Tuntas

21

MOCH. AZIZUL RISKY Z.

65

Tuntas

22

NOVAN TRIWANTIKO

65

Tuntas

23

PUJI LESTARI

62

Tuntas

24

RATNA WAHYU WULANDARI

60

Tuntas

25

REXCY PUGUH SANTIKO

62

Tuntas

26

SLAMET BASUKI

64

Tuntas

27

VIVI REZY DIANI

50

Tidak Tuntas

28

WULANDARI

65

Tuntas

29

AGUS SETIAWAN

66

Tuntas

30

AMELIA AFITRI

55

Tidak Tuntas

31

ANDI SETIAWAN

65

Tuntas

32

AVIN SETYANI

48

Tidak Tuntas

33

BAYU SAPUTRO

50

Tidak Tuntas

34

CATUR SETIONO

55

Tidak Tuntas

35

CHOIRUL WAHYU S.

60

Tuntas

36

ANIS DWI LESTARI

65

Tuntas

37

ARIF WIDAHLAN

65

Tuntas

38

BAREP SURYO Y.

65

Tuntas

39

BAYU STYA ARYA W.

50

Tidak Tuntas

40

DADANG ERIK SETIOBUDI

52

Tidak Tuntas

Tabel IV Tabel Pengamatan Guru

No

Hal Yang Diamati

Keterangan

1

2

3

4

5

6

Membuka pelajaran :

- Memberi Pre Test

- Menyampaikan judul

- Menyampaikan tujuan pembelajaran

Penggunaan bahasa dan kejelasan berbicara

Penegasan terhadap materi

Pertanyaan umpan balik

Membuat kesimpulan

Mengadakan evaluasi

Ada

Ada

Ada

Baik

Ada

Ada

Ada

Ada

4. Refleksi

Pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran pada GETARAN DAN GELOMBANG ternyata dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa hal ini terlihat dari tabel 1,2 dan 3. Sedangkan guru dalam melakukan pembelajaran sudah baik hal ini terlihat dari tabel 4.

Kendala yang dihadapi siswa yaitu durasi waktu penayangan CD pembelajaran singkat ± 25 menit, sedangkan materi banyak sehingga siswa kurang memahami materi.

5. Perencanaan pada Siklus II

Penayangan CD pembelajaran di bagi 2 tahap misalnya durasi penayangan 30 menit dibagi 2 tahap yaitu tahap I selama 15 menit dan tahap II selama 15 menit. Dengan cara ini supaya siswa lebih memahami materi.

B. SIKLUS II

1. Perencanaan

Meningkatkan motivasi belajar fisika pada Bunyi dengan menggunakan CD pembelajaran.

2. Pelaksanaan

Selama pembelajaran langkah – langkah yang dilakukan adalah sebagai berikut:

1. Mengadakan pre test.

2. Sebelum menghidupkan program CD pembelajaran mengajak siswa agar memperhatikan materi yang akan ditayangkan.

3. Meminta siswa agar mencatat hal – hal yang penting selama penayangan CD pembelajaran.

4. Menjelaskan tujuan pembelajaran.

5. Memberikan pengetahuan pelajaran sebelumnya yang berkaitan.

6. Menghidupkan program CD pembelajaran menjadi 2 tahap.

7. Mengamati kegiatan siswa selama program diputar.

8. Memutar ulang atau menghentikan sementara (pause) program CD pembelajaran bila diperlukan.

9. Memberikan penguatan atau penegasan materi setelah penayangan program.

10. Memberi pertanyaan umpan balik.

11. Membuat kesimpulan.

12. Memberikan contoh soal, latihan soal dan tugas.

13. Siswa diminta untuk mengisi angket

14. Mengadakan evaluasi

Sedangkan kolaborator melaksanakan hal- hal sebagai berikut :

- Mengamati proses KBM tentang peran guru dan aktivitas siswa.

- Bersama- sama dwengan guru mengevaluasi seluruh kegiatan KBM dan menuangkannya di lembar observasi.

3. Pengamatan

Tabel I Angket Tanggapan Siswa.

No

Pertanyaan

Jawaban

Ya

Sama saja

Tidak

1

2

3

4

5

6

7

Apakah kamu senang pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran

Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu lebih mudah memahami materi

Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu lebih mudah mengetahui contoh penerapan fisika dalam kehidupan sehari- hari

Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu merasa lebih rileks

Apakah kamu berdiskusi dengan temanmu jika mengalami kesulitan

Apakah kamu mengerjakan tugas yang diberikan gurumu

Apakah kamu merasa jenuh jika pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran dilaksanakan terus menerus

89,74%

89,74%

100%

92,3%

100%

100%

97,44%

10,27%

10.27%

0%

7,69%

0%

0%

2,56%

0%

0%

0%

0%

0%

0%

0%

Tabel II Persentase Nilai Afektif Siswa Selama Pembelajaran

No

Jenis Afektif

Jumlah siswa

Prosentase

1

2

3

4

5

Siswa yang hadir

Siswa yang bertanya

Siswa yang dapat menjawab pertanyaan lisan

Siswa yang dapat mengerjakan latihan soal

Siswa yang memperhatikan

39

4

16

18

32

97,5%

10,26%

41,06%

46,15%

82,05%

Tabel III Daftar Nilai Post Test II

No

Nama

Nilai

Keterangan

1.

ANIS DWI LESTARI

80

Tuntas

2

ARIF WIDAHLAN

65

Tuntas

3

BAREP SURYO Y.

62

Tuntas

4

BAYU STYA ARYA W.

60

Tuntas

5

DADANG ERIK SETIOBUDI

65

Tuntas

6

DEWY KURNIAWAN

80

Tuntas

7

DONI SETIAWAN

55

Tidak tuntas

8

ELIS KURNIAWATI

68

Tuntas

9

ELIS NURYANI

65

Tuntas

10

FARRADILA VIOLETA Z.

58

Tidak tuntas

11

FERRY DIAH EKAWATI

65

Tuntas

12

HENI KUSHANDARI

55

Tidak tuntas

13

I NYOMAN RIZA PANESTU

64

Tuntas

14

INDRASTUTI ISNARDAYU

68

Tuntas

15

JANURI

55

Tidak tuntas

16

KHOLIQ NURWAHYUDI

65

Tuntas

17

LIKA DIDIN ARFIKO

70

Tuntas

18

LUKY HERWANTO

60

Tuntas

19

MAFUD TIONO

75

Tuntas

20

MEI RIKA CHINTYASARI

70

Tuntas

21

MOCH. AZIZUL RISKY Z.

65

Tuntas

22

NOVAN TRIWANTIKO

70

Tuntas

23

PUJI LESTARI

65

Tuntas

24

RATNA WAHYU WULANDARI

55

Tidak tuntas

25

REXCY PUGUH SANTIKO

60

Tuntas

26

SLAMET BASUKI

65

Tuntas

27

VIVI REZY DIANI

55

Tidak tuntas

28

WULANDARI

70

Tuntas

29

AGUS SETIAWAN

65

Tuntas

30

AMELIA AFITRI

58

Tidak tuntas

31

ANDI SETIAWAN

65

Tuntas

32

AVIN SETYANI

50

Tidak tuntas

33

BAYU SAPUTRO

55

Tidak tuntas

34

CATUR SETIONO

65

Tuntas

35

CHOIRUL WAHYU S.

65

Tuntas

36

ANIS DWI LESTARI

70

Tuntas

37

ARIF WIDAHLAN

60

Tuntas

38

BAREP SURYO Y.

60

Tuntas

39

BAYU STYA ARYA W.

55

Tidak tuntas

40

DADANG ERIK SETIOBUDI

50

Tidak tuntas

Tabel IV Tabel Pengamatan Guru

No

Hal Yang Diamati

Keterangan

1

2

3

4

5

6

Membuka pelajaran :

a. Memberi Pre Test

b. Menyampaikan judul

c. Menyampaikan tujuan pembelajaran

Penggunaan bahasa dan kejelasan berbicara

Penegasan terhadap materi

Pertanyaan umpan balik

Membuat kesimpulan

Mengadakan evaluasi

Ada

Ada

Ada

Baik

Ada

Ada

Ada

Ada

4. Refleksi

Pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran pada BUNYI dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa hal ini terlihat dengan meningkatnya prosentase dalam tabel 1,2 dan 3. Dan cara mengajar guru semakin baik.

C. SIKLUS III

1. Perencanaan

Meningkatkan motivasi belajar fisika pada gaya gesekan dengan menggunakan CD pembelajaran.

2. Pelaksanaan

Selama pembelajaran langkah – langkah yang dilakukan adalah sebagai berikut :

1. Mengadakan pre test.

2. Sebelum menghidupkan program CD pembelajaran mengajak siswa agar memperhatikan materi yang akan ditayangkan.

3. Meminta siswa agar mencatat hal – hal yang penting selama penayangan CD pembelajaran.

4. Menjelaskan tujuan pembelajaran.

5. Memberikan pengetahuan pelajaran sebelumnya yang berkaitan.

6. Menghidupkan program CD pembelajaran menjadi 2 tahap.

7. Mengamati kegiatan siswa selama program diputar.

8. Memutar ulang atau menghentikan sementara (pause) program CD pembelajaran bila diperlukan.

9. Memberikan penguatan atau penegasan materi setelah penayangan program.

10. Memberi pertanyaan umpan balik.

11. Membuat kesimpulan.

12. Memberikan contoh soal, latihan soal dan tugas.

13. Siswa diminta untuk mengisi angket

14. Mengadakan evaluasi

Sedangkan kolaborator melaksanakan hal- hal sebagai berikut :

- Mengamati proses KBM tentang peran guru dan aktivitas siswa.

- Bersama- sama dengan guru mengevaluasi seluruh kegiatan KBM dan menuangkannya di lembar observasi.

\

3. Pengamatan

Tabel I Angket Tanggapan Siswa

No

Pertanyaan

Jawaban

Ya

Sama saja

Tidak

1

2

3

4

5

6

7

Apakah kamu senang pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran

Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu lebih mudah memahami materi

Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu lebih mudah mengetahui contoh penerapan fisika dalam kehidupan sehari- hari

Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu merasa lebih rileks

Apakah kamu berdiskusi dengan temanmu jika mengalami kesulitan

Apakah kamu mengerjakan tugas yang diberikan gurumu

Apakah kamu merasa jenuh jika pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran dilaksanakan terus menerus

92,3%

92,3%

100%

97,44%

100%

100%

97,44%

7,69%

7,69%

0%

2,56%

0%

0%

2,56%

0%

0%

0%

0%

0%

0%

0%

Tabel II Persentase Nilai Afektif Siswa Selama Pembelajaran

No

Jenis Afektif

Jumlah siswa

Prosentase

1

2

3

4

5

Siswa yang hadir

Siswa yang bertanya

Siswa yang dapat menjawab pertanyaan lisan

Siswa yang dapat mengerjakan latihan soal

Siswa yang memperhatikan

39

6

20

20

34

97,5%

15,38%

51,28%

51,28%

87,18%

Tabel III Daftar Nilai Post Test III

No

Nama

Nilai

Keterangan

1.

ANIS DWI LESTARI

85

Tuntas

2

ARIF WIDAHLAN

62

Tuntas

3

BAREP SURYO Y.

65

Tuntas

4

BAYU STYA ARYA W.

60

Tuntas

5

DADANG ERIK SETIOBUDI

60

Tuntas

6

DEWY KURNIAWAN

85

Tuntas

7

DONI SETIAWAN

58

Tidak tuntas

8

ELIS KURNIAWATI

70

Tuntas

9

ELIS NURYANI

68

Tuntas

10

FARRADILA VIOLETA Z.

65

Tuntas

11

FERRY DIAH EKAWATI

62

Tuntas

12

HENI KUSHANDARI

58

Tidak tuntas

13

I NYOMAN RIZA PANESTU

68

Tuntas

14

INDRASTUTI ISNARDAYU

70

Tuntas

15

JANURI

58

Tidak tuntas

16

KHOLIQ NURWAHYUDI

65

Tuntas

17

LIKA DIDIN ARFIKO

68

Tuntas

18

LUKY HERWANTO

65

Tuntas

19

MAFUD TIONO

80

Tuntas

20

MEI RIKA CHINTYASARI

68

Tuntas

21

MOCH. AZIZUL RISKY Z.

70

Tuntas

22

NOVAN TRIWANTIKO

72

Tuntas

23

PUJI LESTARI

68

Tuntas

24

RATNA WAHYU WULANDARI

58

Tidak tuntas

25

REXCY PUGUH SANTIKO

65

Tuntas

26

SLAMET BASUKI

68

Tuntas

27

VIVI REZY DIANI

60

Tuntas

28

WULANDARI

72

Tuntas

29

AGUS SETIAWAN

70

Tuntas

30

AMELIA AFITRI

65

Tuntas

31

ANDI SETIAWAN

62

Tuntas

32

AVIN SETYANI

50

Tidak tuntas

33

BAYU SAPUTRO

60

Tuntas

34

CATUR SETIONO

68

Tuntas

35

CHOIRUL WAHYU S.

68

Tuntas

36

ANIS DWI LESTARI

72

Tuntas

37

ARIF WIDAHLAN

65

Tuntas

38

BAREP SURYO Y.

65

Tuntas

39

BAYU STYA ARYA W.

58

Tidak tuntas

40

DADANG ERIK SETIOBUDI

56

Tidak tuntas

Tabel IV Tabel Pengamatan Guru

No

Hal Yang Diamati

Keterangan

1

2

3

4

5

6

Membuka pelajaran :

- Memberi Pre Test

- Menyampaikan judul

- Menyampaikan tujuan pembelajaran

Penggunaan bahasa dan kejelasan berbicara

Penegasan terhadap materi

Pertanyaan umpan balik

Membuat kesimpulan

Mengadakan evaluasi

Ada

Ada

Ada

Baik

Ada

Ada

Ada

Ada

4. Refleksi

Pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran pada OPTIKA gaya gesekan dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa hal ini terlihat dengan meningkatnya prosentase dalam tabel 1,2 dan 3. Dan cara mengajar guru semakin baik.

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN

Pembelajaran fisika pada Getaran dan Gelombang, Bunyi, Dan Optika dengan menggunakan media CD pembelajaran dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa, hal ini terlihat dari :

a. Meningkatnya prosentase jawaban setiap item pada tiap siklus, seperti terlihat pada angket tanggapan siswa tentang pembelajaran fisiska dengan menggunakan media CD pembelajaran di bawah ini

No

Pertanyaan

Siklus I

Siklus II

Siklus III

Ya

(%)

Sama Saja (%)

Tidak

(%)

Ya (%)

Sama saja (%)

Tidak (%)

Ya (%)

Sama Saja (%)

Tidak (%)

1

2

3

4

5

6

7

No. 1

No. 2

No. 3

No. 4

No. 5

No. 6

No. 7

81,25

81,25

100

87,5

100

100

96,86

18,75

18,75

0

10,27

0

0

3,13

0

0

0

0

0

0

0

89,74

89,74

100

92,3

100

100

97,44

10,27

10.27

0

7,69

0

0

2,56

0

0

0

0

0

0

0

92,3

92,3

100

97,44

100

100

97,44

7,69

7,69

0

2,56

0

0

2,56

0

0

0

0

0

0

0

Keterangan Daftar Pertanyaan Tabel diatas.

1. Apakah kamu senang pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran ?

2. Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu lebih mudah memahami materi ?

3. Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu lebih mudah mengetahui contoh penerapan fisika dalam kehidupan sehari- hari ?

4. Apakah pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran kamu merasa lebih rileks ?

5. Apakah kamu berdiskusi dengan temanmu jika mengalami kesulitan ?

6. Apakah kamu mengerjakan tugas yang diberikan gurumu ?

7. Apakah kamu merasa jenuh jika pembelajaran fisika dengan menggunakan media CD pembelajaran dilaksanakan terus menerus ?

b. Prosentase nilai afektif siswa yang menunjukkan peningkatan yaitu :

No

Jenis Afektif

Siklus I

Siklus II

Siklus III

1

2

3

4

5

Siswa yang hadir

Siswa yang bertanya

Siswa yang dapat menjawab pertanyaan lisan

Siswa yang dapat mengerjakan latihan soal

Siswa yang memperhatikan

80%

9,38%

31,25%

37,5%

68,75%

97,5%

10,26%

41,06%

46,15%

82,05%

97,5%

15,38%

51,28%

51,28%

87,18%

c. Prosentase nilai post test yang menunjukkan peningkatan yaitu pada siklus I yang tuntas 26 siswa atau 65%, siklus II yang tuntas 29 siswa atau 72,5% dan siklus III yang tuntas 33 anak atau 82,5%

B. SARAN

Dari hasil penelitian tindakan kelas ( PTK ) yang saya lakukan ternyata pembelajaran fisika pada Getaran dan Gelombang, Bunyi, Dan Optika dengan menggunakan media CD pembelajaran ternyata dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa. Untuk itu kami menyarankan kepada bapak atau ibu guru pengajar bidang studi fisika khususnya agar menggunakan media CD pembelajaran dalam pembelajaran fisika khususnya pada pokok bahasan Getaran dan Gelombang, Bunyi, Dan Optika, tetapi diharapkan tidak menggunakan media CD pembelajaran secara terus menerus karena akan menimbulkan kejenuhan pada siswa.

DAFTAR PUSTAKA

Anonim, Pedoman Pemanfaatan Program VCD Pembelajaran. Pustekkom Depdiknas.

Rahadi, Aristo. 2004. Media Pembelajaran.

Roestiyah. Strategi Belajar Mengajar. Rineka Cipta

Syah, Muhibbin. Psikologi Belajar. Jakarta. Logos Wacana Ilmu, 1999

Suroso. 2002. In Memorium Guru. Yogyakarta: Jendela

Wibawa, Basuki. 2004. Penelitian Tindakan Kelas.